Lingkungan

PT Sorikmas Mining

Sorikmas berkomitmen melampaui standard minimum dalam usaha minimalisasi dampak lingkungan yang terjadi akibat Operasi Produksi Pertambangan dan/atau Pengolahan, dengan Penerapan Teknologi Efektif yang menunjang kedua hal utama tersebut.

Program monitoring dan evaluasi berkala akan dipenuhi sesuai Baku Mutu Lingkungan, sesuai dengan pemenuhan aspek parameter standard pengelolaan air, emisi udara, limbah b3, serta kerusakan lahan.

Meskipun Sorikmas belum memulai konstruksi secara penuh, namun pemenuhan kewajiban sebagai pemegang IPPKH (program Rehabilitasi DAS) sudah terlaksana, dengan target penyelesaian kegiatan selama 3 tahun sejak 2021. Keterlibatan masyarakat lokal akan dipastikan secara penuh, sebagai bagian dari target usaha pemberdayaan dan pengembangan masyarakat sekitar wilayah DAS.

Previous
Next

Sorikmas akan menggunakan teknologi dan pengolahan kelas dunia ketika kami membangun dan mengoperasikan tambang.

Sorikmas berkomitmen melampaui standard minimum dalam usaha minimalisasi dampak lingkungan yang terjadi akibat Operasi Produksi Pertambangan dan/atau Pengolahan, dengan Penerapan Teknologi Efektif yang menunjang kedua hal utama tersebut.

Program monitoring dan evaluasi berkala akan dipenuhi sesuai Baku Mutu Lingkungan, sesuai dengan pemenuhan aspek parameter standard pengelolaan air, emisi udara, limbah b3, serta kerusakan lahan.

Meskipun Sorikmas belum memulai konstruksi secara penuh, namun pemenuhan kewajiban sebagai pemegang IPPKH (program Rehabilitasi DAS) sudah terlaksana, dengan target penyelesaian kegiatan selama 3 tahun sejak 2021. Keterlibatan masyarakat lokal akan dipastikan secara penuh, sebagai bagian dari target usaha pemberdayaan dan pengembangan masyarakat sekitar wilayah DAS.